Clark Joseph Kent atau Clark Jerome Kent adalah nama yang diberikan oleh Jonathan Kent dan Martha Kent kepada Superman ketika masih bayi. Nama ini menjadi nama resminya sebagai orang biasa untuk menyembunyikan jatidirinya yang asli sebagai Superman.
Sebagai manusia biasa sehari-harinya Clark Kent berprofesi sebagai wartawan kikuk berkacamata, yang menaruh hati pada Lois Lane, rekan kerjanya di surat kabar Daily Planet di kota Metropolis.
Clark Kent memiliki banyak arti dari berbagai asal bahasa, diantaranya adalah berasal dari bahasa sejarah, karakteristik, inggris-amerika, inggris, latin, skandinavia, american-english, anglo, celtik, dan anglo-saxon yang masing-masing bahasa memiliki arti yang berbeda.
Clark
Sejarah : Diambil dari nama keluarga,yang pada mulanya adalah nama jabatan yang menunjukkan seorang pramuniaga.
Karakteristik : Kreatif secara artistik. Sering bepergian. Pionir dan pengambil risiko. Lemabut, baik, pekerj akeras. Memiliki keinginan kuat untuk sukses.
Inggris-Amerika : Beragama
Inggris : Ulama atau sekretaris
Latin : cerdas
Kent
Karakteristik : Enerjik, kuat. Penuh gairah. Tidak dibuat-buat dan unik. Dinamis, penuh gairah.
Skandinavia : (Bentuk lain dari Kennet) tampan
American-english : (Bentuk lain dari Kenton) Dari nama Kent, Inggris
Skandinavia : kelahiran api
Skandinavia : Tampan, kelahiran api
Anglo : Putih
Celtik : kepala
Anglo-saxon : Putih
Sumber :
http://id.wikipedia.org/wiki/Clark_Kent
http://cekartinama.com/cari-arti-nama/clark-kent.html
Monday, June 1, 2015
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Related Posts
-
Minggu, 03 Mar 2024 12:01 WIB Sutradara James Gunn bikin banyak orang kaget. Dia baru saja ngubah judul film Superman: Legacy jadi Superman....
-
Dwayne Johnson Ingin Black Adam Lawan Justice League hingga DC vs Marvel 18 October 2022, 14:08 WIB Dwayne Johnson membayangkan crossover ya...
-
Terkuak, Asal-usul Penguin di The Batman! 21 Januari 2022 Sebagai film solo yang berdiri sendiri, The Batman adalah film live-action DC yang...
-
Siapa yang tidak kenal dengan tokoh Superhero yang satu ini? Dapat dipastikan mayoritas orang pasti mengenal dengan Superman. Superman ...
-
Resmi, Ini Jadwal Trailer Baru The Flash! Dari sekian banyak film mendatang DC Universe, bisa dibilang The Flash adalah film solo superhero ...

No comments:
Post a Comment